Inilah Hal-Hal yang Harus Dilakukan di 2015
Gak kerasa udah 2015 aja. Berarti blog ini udah jalan 3 tahunan, dan masih berantakan serta sepi pengunjung. Yah semoga di tahun ini blog nya bisa lebih rapih, enak dipandang dan dibaca, dan yang paling penting bermutu. Aamiin. Walaupun ada cita-cita yang belum tercapai di tahun kemarin, kita masih ada waktu untuk meraihnya di tahun sekarang. dan inilah hal-hal yang harus dilakukan di tahun 2015.. 1. Merayakannya kembang api Mayoritas orang pasti sering melakukan ini. Bukan cuma di Indonesia tapi seluruh negara merayakannya. Biasanya kegiatan ini diawali dengan konvoi dijalanan, nongkrong di warung-warung, atau nonton film, dan diakhiri dengan pesta kembang api. Tapi sebagai seorang muslim sebaiknya tidak usah merayakannya, cukup diem dirumah dan tidur. 2. Tobat tobatlah wahai manusia Selagi masih diberi kesempatan hidup segeralah bertobat. Minta diampuni dosa-dosanya baik disengaja ataupun tidak. Dan hilangkan kebiasaan buruk di masa lalu. 3. Rajin Olahrag...